Wednesday, 30 March 2016

Tips Membuat Artikel Yang Di Sukai Pengunjung Dan Google

Sumber gambar :urrofi.blogspot.com

BertiSeo - Mempunyai artikel yang di sukai pengunjung maupun di sukai google merupakan impian oleh para blogger.
Membuat artikel yang di sukai pengunjung maupun google sebenarnya susah-susah gampang ,karena harus memberi penjelasan lengkap dan akurat.Berikut Tips Membuat Artikel Yang Di Sukai Pengunjung Dan Google

  1. Membuat Artikel Yang Mudah Di Pahami
    Pengunjung maupun google menyukai artikel yang mudah di pahami dan tidak bertele-tele,karena artikel yang anda buat akan membantu orang mendapatkan solusi atau pencerahan dari artikel yang anda buat,sehinga pengunjung selalu ingat dengan nama blog kita untuk menyelesaikan masalah mereka lainnya.

  2. Perbanyak Keyword
    Keywordlah yang menyebabkan artikel anda ada di halaman pertama atau pageone.
    Perbanyak lah keyword yang bermacam-macam dalam satu artikel karena kita tidak tau pengunjung menggunakan keyword apa untuk menyelesaikan masalah mereka .Tapi saya sarankan jangan terlalu banyak menggunakan keyword karena akan di anggap spam oleh Google.

  3. Buatlah Artikel Yang Relevan /Nyambung
    Membuat artikel yang relevan ,maksudnya artikel yang nyambung dengan keyword apa yang anda gunakan ,hal ini dapat membuat pengunjung betah berlama-lama di blog anda ,karena keyword yang menarik dan juga cocok untuk menuntaskan masalah mereka.

  4. Submit Artikel Ke Google
    Pastikanlah hal ini selalu anda lakukan ,jika anda selesai membuat artikel ,pastikan anda menyubmit aritkel anda ke Google Webmaster ,hal ini dapat membuat artikel anda terindex oleh google.

Kutipan : Pastikan anda membuat artikel yang bermanfaat atau tentang hal positif lainnya .

Sekian ,semoga bermanfaat.

9 Comments:

  1. perbanyak keyword itu ga baik gan, itu bisa di bilang duplikat kata kunci, awas nih hati hati newbie kaya saya nanti salah lagi, apalagi orang lain ya ga taum saran ane jangan berpendapat sendiri soal seo :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Nah ,mungkin saya kurang terlalu paham ,makasih koreksinya bang esa ,nanti akan saya update :D

      Delete
  2. intinya,,menulislah untuk dibaca oleh manusia,,bukan untuk mesin,,karena human-seo bearti friendly-seo

    "saya kutip ini dari sebuah blog yang saya baca...

    ReplyDelete
    Replies
    1. Benar sekali mbak ,makasih masukannya :D

      Delete
  3. Nice info sob.. moga makin jaya blognya

    ReplyDelete
  4. Yang penting buat artikel saja gan. Salurkan semua ide yang ada di otak menjadi tulisan. Masalah teknis benai sambil jalan gan

    ReplyDelete